Zulhijah: Bulan Kurban
Imam Ghazali menyatakan dalam Kitab Ihya’ ‘Ulum
al-Din, “Puasa sangat dianjurkan pada beberapa hari yang istimewa, di antaranya
dapat ditemukan pada setiap tahun, yang lain ada pada setiap bulan, dan yang
lainnya dalam setiap minggu. Yang dapat ditemukan pada
setiap tahun setelah Ramadan adalah:
·
Hari
‘Arafah (9 Zulhijah)
·
Hari
‘Asyura (10 Muharam)
·
10
hari pertama di bulan Zulhijah
·
10
hari pertama di bulan Muharam
Kita
dianjurkan untuk berpuasa pada bulan-bulan yang dimuliakan, yaitu: Zulkaidah, Zulhijah,
Muharam, dan Rajab.”
No comments:
Post a Comment